PENGGUNAAN METODE KONSELING DAN PRAKTIK KETERAMPILAN DALAM MENINGKATKAN MINAT BELAJAR PENDIDIKAN NONFORMAL
Abstract
Pentingnya metode konseling guna mengetahui keadaan peserta didik dalam meningkatkan minat belajar, kateristik yang berbeda dengan pendidikan formal yang dibatasi oleh umur pada dasarnya pendidikan terbagi 3 yaitu : Formal, Non formal dan Informal, lain halnya PKBM (Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat) sebagai pendidikan Non formal yang menyelenggarakan pendidikan Paket A ,B dan C menerima segala umur serta tidak mempunyai batasan. Mempunyai permasalahan tersendiri dalam menanganinya, PKBM Hasanah Ilmu-Legok sebagai lokasi penelitian sering menghadapi beraneka ragam sifat dan sikap warga belajar (WB) dalam menuntut ilmu, melakukan pendekatan dengan cara konseling memberikan masukan yang berarti untuk mengarahkan warga belajar ke semangat baru dan pencerahan dalam hidup, dalam kegiatan KBM pada PKBM siswa disebut warga belajar (WB) dan guru disebut tutor. Keberadaan di bawah Dirjen PAUD dan Dikmas Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. PKBM Hasanah Ilmu memberikan praktik keterampilan kuliner, sablon, elektronik, perkantoran, dan budidaya cabe, dan lain-lain dengan berharap dapat meningkatkan minat belajar masyarakat. Hasil dari konseling dan praktik keterampilan cukup efektif minat belajar bertambah dengan kehadiran siswa lebih meningkat dari tiap angkatan 10-20% dengan rasio jumlah warga belajar belajar yang terdaftar dan tingkat kepercaan pada lembaga PKBM naik 30% berdasarkan observasi dan wawancara.
Full Text:
PDF 30-35References
Ahmadi, A. & W. Supriyono.(2013). Psikologi Belajar. Jakarta: Penerbit Rineka Cipta.
Gunarsa, S.D. (2007). Konseling dan Psikoterapi. Jakarta: Penerbit Gunung Mulia.
Geldard, K. (2012). Konseling Anak-Anak. Jakarta: Penerbit PT. Indeks.
Novita, I. (2013). Pengertian Konseling http://ikhadf.blogspot.com/2013/03/pengertian-konseling.html.
Roestiyah, N.K. (2012). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : Penerbit Rineka Cipta.
Article Metrics
Abstract view : 389 timesPDF 30-35 : 228 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
View My Stats
© 2020 STKIP Arrahmaniyah Depok